Aipda Harto Bhabinkamtibmas  Desa Benda Aktif Sambangi Warga Binaan

    Aipda Harto Bhabinkamtibmas  Desa Benda Aktif Sambangi Warga Binaan
    Aipda Harto Bhabinkamtibmas  Desa Benda Aktif Sambangi Warga Binaan

    Sukabumi - Bhabinkamtibmas Desa Benda Aipda Harto Polsek Cicurug Polres Sukabumi melaksanakam sambang dan silaturahmi dengan masyarakat sembari menyampaikan pesan – pesan kamtibmas, Sabtu(29/04/2023).

    "Selain melaksanan kegiatan sambang juga memberikan beberapa pesan kamtibmas kepada warga binaan, sehingga diharapkan masyarakat ikut terlibat dalam menjaga keamanan dikampungnya sendiri, dengan demikian akan tercipta situasi yang kondusif di Lingkungan tempat tinggalnya, " ujar Harto

    Pada kesempataan ini juga Bhabinkamtibmas menyampaikan program dari Kapolres Sukabumi AKBP. Maruly Pardede S.H., S.I.K., M.H yaitu “AA DEDE” (Agamis, Aman, Dedikasi, Empati, Damai, Efektif, dan Efisien).

    Sementara itu Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede., SH., SIK., MH., melalui Kapolsek Cicurug Kompol Parlan., S.Pd., MH menyampaikan “Tujuan Giat sambang Satpam ke tempat tugasnya, yaitu untuk memotivasi serta memberikan pengarahan agar dalam melaksanakan tugasnya bisa meningkatkan kewaspadaan agar obyek pengamanannya tetap eksis aman dan kondusif, serta dalam melaksanakan tugasnya lebih baik dan penuh rasa tanggung jawab, ”ujar Kapolsek Kepada Tim Liputan Humas Polres Sukabumi.

    sukabumi jabar aa dede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Hadiri Pengajian Bulanan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cidahu Amankan Arus Balik dan Libur...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    Hendri Kampai: Mengabdi untuk Bangsa, Bukan untuk Diri Sendiri, Cerita di Balik Amanah Jabatan
    Kapolsek Nagrak Bagikan Paket Sembako kepada Rumah Makan Gratis

    Ikuti Kami