Kegiatan Patroli Biru Dan KRYD Dilaksanakan Personil Polsek Cidahu

    Kegiatan Patroli Biru Dan KRYD Dilaksanakan Personil Polsek Cidahu
    Kegiatan Patroli Biru Dan KRYD Dilaksanakan Personil Polsek Cidahu

    Sukabumi - Personil Polsek Cidahu Melaksanakan giat Patroli Biru dan KRYD oleh Piket Anggota Sek Cidahu, dengan memberikan himbauan dan edukasi kepada warga masyarakat diwilayah Cidahu terkait penanganan pencegahan wabah penyakit Virus Covid-19, pada kamis (11/08/2022).

    Personil yang dilibatkan dalam operasi kali ini diantaranya Bripka Rudhy Dan Bripka been yang diperintahkan memonitoring kegiatan masyarakat di wilayah Cidahu. 

    Kami menyampaikan Pesan pesan agar masyarakat melaksanakan anjuran pemerintah untuk menerapkan 3M dan 1T dan warga agar segera kembali ke rumah dan menjaga kebersihan diri serta lingkungan dan menerapkan kebiasaan Pola Hidup Bersih dan Sehat (PHBS), Selalu Mencuci tangan dengan mengunakan Sabun atau handsanitizer setelah beraktifitas diluar rumah.

    Tidak bersentuhan tangan bila bersalaman dan selalu menjaga jarak 1 Meter dengan orang lain diluar rumah serta Wajib menggunakan Masker, Hindari tempat keramaian, berkumpulnya massa atau giat yang mengundang massa banyak dan Tingkatkan terus pengamanan Swakarsa dengan menggiatkan kembali sistem Ronda malam untuk mempersempit ruang gerak pelaku kejahatan, ujar Bripka Rudhy.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Buruh Alami Kecelakaan Saat Perjalan Untuk...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Sukabumi Dampingi Irwasda Polda...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Anggota Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Laksanakan Safari Subuh di Masjid Nuruul Bayan
    Safari Subuh Keliling di Masjid Al Hidayah, Polsek Cisolok Polres Sukabumi Tingkatkan Kedekatan dengan Masyarakat
    Pergerakan Masyarakat saat Libur Nataru Diprediksi Capai 110 Juta Orang, Polri Siapkan Strategi Lalu Lintas

    Ikuti Kami