Safari Subuh Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Mempererat Silaturahmi dengan Masyarakat Desa Berekah

    Safari Subuh Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Mempererat Silaturahmi dengan Masyarakat Desa Berekah
    Safari Subuh Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Mempererat Silaturahmi dengan Masyarakat Desa Berekah

    Polsek Bojonggenteng kembali melaksanakan kegiatan Safari Subuh di Mesjid Al Hasan, Desa Berekah, Kecamatan Bojonggenteng, Kabupaten Sukabumi, pada Rabu pagi. Kegiatan dimulai pukul 04.30 WIB dan berlangsung hingga selesai.

    Safari Subuh ini merupakan salah satu upaya Polri untuk menjalin silaturahmi dengan masyarakat setempat. Kegiatan ini juga menjadi sarana bagi anggota Polsek Bojonggenteng untuk hadir di tengah-tengah masyarakat, mendengarkan berbagai keluhan, serta harapan warga terkait keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas).

    Dengan kehadiran Polri dalam kegiatan ini, diharapkan dapat memperkuat ikatan antara pihak kepolisian dan masyarakat, serta menciptakan situasi kamtibmas yang lebih kondusif. Kegiatan seperti ini menjadi wujud komitmen Polsek Bojonggenteng dalam meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, serta menjaga keharmonisan dan rasa aman di wilayahnya.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Safari Subuh Anggota Jaga Polsek Cikidang...

    Artikel Berikutnya

    Safari Subuh Polsek Curugkembar Polres Sukabumi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Sertifikasi Uji Kompetensi Kehumasan Pada Anev Konsolidasi Humas Polri T.A 2024
    Film Pendek dan Animasi Karya Siswa SMK Budi Luhur Siap Menghiasi Layar Bioskop dalam Rilis Perdana!
    Gelar Anev Konsolidasi, Divisi Humas Polri Perkuat SDM dan Kolaborasi dengan Media Massa

    Ikuti Kami